WHERE WE REPORT


Translate page with Google

Event

Membuat Proposal Liputan untuk Dana Hibah Hutan Hujan Asia Tenggara

Country:

Event Date:

July 27, 2020 | 3:00 PM UTC TO 5:00 PM UTC
Participants:
SECTIONS
Membuat Proposal Liputan untuk Dana Hibah Hutan Hujan Asia Tenggara
Membuat Proposal Liputan untuk Dana Hibah Hutan Hujan Asia Tenggara

Ada banyak topik liputan terkait dengan hutan hujan di Indonesia. Mulai dari yang paling sering diliput yaitu kebakaran hutan, keragaman hayati endemik, valuasi jasa lingkungan dari hutan, sampai masyarakat adat yang hidupnya tergantung pada hutan. Melalui webinar ini Harry Surjadi (Koordinator SEA RJF) dan Wahyu Dhyatmika (Pemred Tempo yang juga Anggota Komite Penilai SEA RJF) akan menjelaskan secara gamblang dan detail apa yang harus ada dalam proposal liputan ke SEA RJF dan apa saja yang dinilai, melalui webinar ini. Webinar disampaikan dalam bahasa Indonesia khusus untuk jurnalis di Indonesia. Silahkan mendaftar di sini.